Sabtu, 22 Februari 2025

Bahasa Korea

blankBahasa Korea adalah bahasa yang digunakan oleh lebih dari 75 juta orang, terutama di Korea Selatan dan Korea Utara. Keunikan bahasa ini terletak pada sistem penulisannya yang terkenal dengan sebutan Hangeul, oleh Raja Sejong.

Deskripsi Singkat

Salah satu daya tarik utama bahasa Korea adalah tata bahasanya yang khas. Seperti dalam penggunaan partikel dan perubahan kata kerja sesuai tingkat formalitas. Dalam percakapan sehari-hari, cara berbicara bisa berbeda tergantung kepada siapa lawan bicara kita. Seperti, apakah itu teman sebaya, orang yang lebih tua, atau seseorang dengan status sosial yang lebih tinggi.

Seiring dengan meningkatnya popularitas budaya Korea atau Hallyu, banyak orang di berbagai negara mulai tertarik untuk belajar bahasa Hangeul. K-drama, K-pop, dan film Korea telah menjadi faktor utama yang mendorong banyak orang ingin memahami bahasa ini lebih dalam. Dengan memahami bahasanya, seseorang bisa lebih menikmati konten-konten Korea tanpa harus bergantung pada terjemahan atau subtitle.

Belajar bahasa Hangeul juga memberikan manfaat praktis, terutama dalam dunia kerja dan pendidikan. Korea Selatan adalah salah satu negara dengan teknologi dan ekonomi yang berkembang pesat. Banyak perusahaan multinasional yang memiliki hubungan bisnis dengan perusahaan Korea. Kemampuan berbahasa Hangeul dapat menjadi nilai tambah bagi seseorang yang ingin bekerja di perusahaan Korea.

Selain itu, bahasa Hangeul juga memiliki keunikan dalam aspek fonetik dan pelafalan. Meskipun terlihat rumit bagi pemula, Hangeul sebenarnya memiliki sistem yang logis dan terstruktur. Setiap huruf dalam Hangeul memiliki bentuk yang mencerminkan posisi lidah dan mulut saat mengucapkannya. Hangeul lebih mudah untuk kita pelajari berbeda dengan aksara lain seperti Kanji dalam bahasa Jepang atau Hanzi dalam bahasa Mandarin.

Dengan mempelajari Hangeul, kita bisa lebih menghargai nilai-nilai budaya Korea, mulai dari etika komunikasi hingga tradisi dan kebiasaan masyarakatnya.

Juni, 2023

  • 17 Juni

    Cara Membaca Huruf Korea (Hangeul): Cara Pengucapan Huruf Korea dengan Benar

    blank

    Info Menarik – Tahukan Kamu bahwa belajar membaca huruf Korea itu lebih mudah tidak seperti belajar menulis huruf Korea. Jika kita serius, maka paling lama dalam waktu satu minggu-pun kita sudah bisa membaca tulisan Korea dengan benar. Berbeda dengan belajar menulis huruf Korea, banyak huruf Korea yang memiliki bunyi hampir …

  • 16 Juni

    Cara Belajar Bahasa Korea Secara Otodidak: Panduan Praktis untuk Menguasai Bahasa Korea

    blank

    Info Menarik – Bahasa Korea telah menjadi salah satu bahasa yang semakin populer di dunia saat ini. Dari budaya hingga industri musik, semakin banyak orang yang tertarik untuk mempelajari bahasa ini. Jika Kamu ingin belajar Bahasa Korea secara otodidak, Kamu telah memilih cara yang menantang namun sangat memuaskan. Artikel ini …

  • 16 Juni

    Belajar Bahasa Korea untuk Pemula Pengenalan Huruf Hangeul: Panduan Praktis Bahasa Korea

    blank

    Info Menarik  – Huruf Korea bernama huruf Hangeul (한글) merupakan huruf yang digunakan dalam penulisan Bahasa Korea. Bagi yang berminat belajar Bahasa Korea, artikel ini akan memperkenalkan huruf Hangeul atau Abjad Bahasa Korea dari A sampai Z. Kemudian seperti yang sudah kita ketahui bahwa dalam belajar bahasa itu mengenal huruf …

  • 16 Juni

    Cara Download Soal Reading dan Listening EPS-Topik Korea Open Test di Web HRD-Korea

    blank

    Info Menarik – Meskipun EPS-Topik saat ini sudah menggunakan sistem Closed Book, namun soal-soal Open Book masih dapat kita gunakan untuk sarana pembelajaran. Kumpulan soal Open Book ini lebih kita kenal dengan sebutan soal Open Test. Untuk Kamu yang ingin memperoleh soal-soal Open Test, Kamu bisa download gratis dari halaman …

  • 9 Juni

    Cara Memilih LPK Bahasa Korea yang Baik dan Benar untuk Suksesnya Ujian EPS-Topik

    blank

    Info Menarik – Ujian EPS-Topik (Employment Permit System – Test of Proficiency in Korean) adalah ujian yang diadakan oleh pemerintah Korea Selatan sebagai persyaratan bagi para calon tenaga kerja asing yang ingin bekerja di negara tersebut. Untuk mencapai keberhasilan dalam ujian EPS-Topik, penting untuk memilih lembaga pembelajaran atau LPK Bahasa …

Mei, 2023

  • 31 Mei

    100 Kosakata Bahasa Korea Sehari-hari Untuk Pemula, Kosakata Yang Sering Digunakan

    blank

    Info Menarik – Setelah paham cara membaca dan menulis huruf Korea (Hangeul), selanjutnya mari kita belajar menghafal kosakata. Kemudian kosakata yang akan saya bagikan pada artikel ini adalah kosakata bahasa Korea sehari-hari atau yang paling sering orang Korea gunakan dalam kehidupan sehari-hari mereka. Lebih lanjut lagi saya telah merangkumnya ke …

  • 12 Mei

    Strategi Efektif untuk Menghafal Kosakata Bahasa Korea dan Lulus Ujian EPS-Topik

    blank

    Info Menarik – Menghafal kosakata Bahasa Korea adalah langkah penting dalam persiapan untuk ujian EPS-Topik. Dalam artikel ini, kami akan memberikan beberapa strategi efektif yang dapat membantu Kamu menghafal kosakata dengan lebih baik dan meningkatkan peluang Kamu untuk lulus ujian tersebut. Baca Juga: Belajar Bahasa Korea Untuk Pemula Pengenalan Huruf …

  • 8 Mei

    200 Lebih Kosakata Bahasa Korea Penting Untuk Persiapan Ujian EPS-Topik

    blank

    Info Menarik – Sudah siapkah Kamu untuk mengikuti ujian EPS-Topik tahun ini? Kemudian sudah sejauh mana Kamu dalam menghapal kosakata bahasa Korea serta belajar memahami soal-soal EPS-Topik? Apakah nilai Kamu setiap melakukan latihan (try out) EPS-Topik selalu memuaskan? Saya sarankan Kamu jangan hanya duduk berdiam diri tanpa melakukan kegiatan menghapal …

Desember, 2022

  • 20 Desember

    Buku Pembelajaran Bahasa Korea Gratis, Terjemahan Textbook 2015 EPS-Topik

    blank

    Info Menarik – Buku pembelajaran Bahasa Korea yang akan saya bagikan pada artikel ini adalah buku khusus untuk yang sedang mengikuti program EPS-Topik. Maka tidak heran jika isi materi buku ini adalah hanya seputar dunia pekerjaan di Korea Selatan. Buku ini dikeluarkan resmi oleh HRD-Korea dan memiliki tujuan untuk membantu …

  • 1 Desember

    Daftar Kosakata Frekuensi Bahasa Korea yang Sering Muncul dalam Soal EPS-Topik

    Kosakata Frekuensi Bahasa Korea

    Info Menarik – Sebagai modal utama CPMI agar lulus ujian EPS-Topik adalah harus menguasai bahasa Korea. Tentunya bahasa Korea dengan materi yang sudah ditentukan oleh HRD-Korea, yaitu buku Textbook. Banyaknya materi Textbook yang harus CPMI pelajari dan salah satunya adalah kosakata frekuensi. Apa saja itu? Baik pada artikel ini saya …